Tentang Kami
Visi
Menjadi program studi yang terpercaya serta unggul dalam sistem dan teknologi informasi, berwawasan internasional, dan dijiwai nilai-nilai Islam.
Misi
- Menyelenggarakan program akademik untuk membentuk tenaga profesional yang handal dalam pengembangan maupun pengelolaan sistem dan teknologi informasi.
- Menyelenggarakan penelitian dosen dan mahasiswa dengan orientasi pada karya ilmiah maupun produk yang memiliki dampak kemanfaatan dengan pengakuan secara nasional dan internasional.
- Menyebarkan kepakaran dosen dan mahasiswa untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat melelui penumbuhan kemampuan dalam memanfaatkan teknologi dan informasi.
- Membangun kerja sama yang sinergis dengan perguruan tinggi, pemerintah, industri dan dunia usaha baik nasional maupun internasional.
- Mengimplementasikan pedoman hidup Islami dalam setiap aktifitas akademik maupun non-akademik di lingkungan program studi.
Tujuan
Tujuan yang hendak dicapai Program Studi Sistem Informasi adalah:Tujuan Program Studi Sistem Informasi adalah :
- Membentuk lulusan yang menguasai kemampuan untuk mengembangkan, mengaplikasikan, dan mengelola sistem dan teknologi informasi bagi suatu organisasi.
- Menghasilkan lulusan yang menguasai kemampuan entrepreneurship dalam bidang teknologi dan sistem informasi agar dapat memiliki kemandirian dalam berwirausaha.
- Menghasilkan penelitian yang diterbitkan dalam jurnal nasional terakreditasi dan/atau jurnal internasional berreputasi.
- Menghasilkan penelitian dosen dan mahasiswa yang berpotensi HAKI.
- Melaksanakan pengabdian yang dapat menjadi solusi dan meningkatkan taraf hidup masyarakat atau kelompok masyarakat.
- Menyelenggarakan aktivitas kerjasama kelembagaan dalam penelitian, pengabdian, peningkatan kompetensi sumber daya manusia, dan aktivitas yang berbasis pada profesi bidang sistem informasi.
- Melaksanakan Pedoman Hidup Islami (PHI) di lingkungan program studi.
Kampus 4 (Kampus Utama)
Universitas Ahmad Dahlan
Jl. Ahmad Yani (Ringroad Selatan) Tamanan Banguntapan Bantul Yogyakarta 55166
Telepon : (0274) 563515, 511830, 379418, 371120 Ext.
Telepon : –
Faximille : 0274-564604
Email : is@uad.ac.id
Daftar di UAD dan kembangkan potensimu dengan banyak program yang bisa dipilih untuk calon mahasiswa
Informasi PMB
Universitas Ahmad Dahlan
Telp. (0274) 563515
Hotline PMB
S1 – 0853-8500-1960
S2 – 0878-3827-1960